Berita
Tidak Sekedar Donor Darah, Rohidin: PMI Mitra Kesiapsiagaan Bencana yang Baik
Keberadaan Palang Merah Indonesia (PMI) disampaikan Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah, jelas dinanti masyarakat apalagi saat terjadi bencana. Di sisi lain bahwa PMI itu tidak hanya sekedar donor darah, namun mereka aksi langsung di lapangan ketika bencana dan mengedukasi masyarakat agar kesiapsiagaan bencana semakin baik. Hal tersebut disampaikan Gubernur Rohidin, usai Read more…